Tempat wisata sejarah di jakarta


Jakarta sebagai ibukota negara indonesia ternyata mempunyai banyak tempat wisata sejarah yang bisa anda kunjungi. Bahwasanya tempat wisata sejarah di jakarta ini tercipta dari berbagai riwayat sejarah yang pernah terjadi, seperti misalnya ketika jaman kependudukan negara-negara penjajah di jakarta dan lain-lain.




Peninggalan sejarah ini perlu dirawat dan dilestarikan keberadaannya agar bisa dikenang oleh saksi hidup serta generasi muda bangsa indonesia. Berikut ini adalah daftar tempat wisata sejarah yang ada di jakarta :
1. Pelabuhan Sunda Kelapa .
2. Museum Bahari .
3. Museum Sejarah Jakarta .
4. Museum Taman Prasasti .
5. Museum Satriamandala .
6. Monumen Proklamator .
7. Gedung Kesenian Jakarta .
8. Gedung Arsip Nasional .
9. Gedung Joeang '45 .
10. Mesjid Istiqlal .
11. Museum Wayang .
12. Museum Senirupa & Keramik .
13. Museum Tekstil .
14. Museum Nasional .
15. Monumen nasional (monas) .

Jangan lupakan kejadian sejarah jakarta masa lalu. Mari kunjungi tempat wisata sejarah agar kita tahu bahwa bangsa indonesia ini memperoleh kemerdekaan dengan cara yang tidak mudah.

Related Posts:

Tentang blog





Seperti kita ketahui banyak sekali blog yang kita temui ketika sedang melakukan aktifitas internet. Blog itu mempunyai banyak jenis-jenis blog. Tetapi kita akan cari tahu dahulu tentang blog terlebih dahulu.

Apakah blog ? Blog adalah singkatan dari web log, yaitu suatu bentuk aplikasi web yang berbentuk tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web. Biasanya urutan tulisan atau posting itu terbalik, maksudnya adalah tulisan terbaru dahulu dan diikuti dengan tulisan yang lama walaupun tidak selalu seperti itu. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut (wikipedia) .

Yang mempopulerkan media blog adalah blogger.com yang akhirnya tergabung dengan google pada akhir tahun 2002. Hingga kini blogger.com menjadi media blog dengan pengguna terbanyak di dunia.

Banyak penyedia layanan media blog yang muncul setelah blogger, diantaranya adalah wordpress.com, detik.com, mywapblog.com dan lain-lain. Anda bisa daftar secara gratis dan membuat blog pada situs-situs tersebut.

Baca juga tentang Cara menulis artikel blog .

Related Posts: